
“Mengadili, mengabulkan permohonan para pemohon untuk sebagian,” ujar Ketua MK Anwar Usman saat membacakan amar putusan di ruang sidang MK. Bukan, ini bukan sedang ia bacakan untuk memutus sengketa hasil pilpres 2019. Kalimat di atas diucapkan hari kamis, 13 Desember 2018 silam saat memutus gugatan uji materi Undang Undang Nomor […]